Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mengubah Tampilan Chrome Jadi Keren



 Bagi anda yang suka banget dengan browsing di internet, pasti tidak asing dengan istilah browser. Browser adalah suatu aplikasi yang dapat membawa kita menuju dunia maya atau internet. Saat ini banyak sekali bermunculan berbagai browser, mulai dari Mozila Firefox, Opera Mini, UC Browser, Safari, Google Chrome dan sebagainya. Namun saat ini banyak dari kita yang lebih sering mengunakan Google Chrome menjadi aplikasi utama untuk melakukan browsing.

Bagi anda yang sering mengunakan Google Chrome pasti akan merasa bosan jika setiap kali membuka Google Chrome dan yang muncul adalah hanya layar putih beranda pencarian google. Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan cara untuk mengubah tampilan Google Chrome menjadi keren. Cara yang kita gunakan adalah dengan mengubah tema tampilan browser itu sendiri. 

Lagkah 1: Bukalah aplkiasi google chrome itu sendiri dan tuliskan pada kolom pencarian Google Web Store. Alamat web tersebut akan muncul pada bagin atas sendiri atau page one. 

Langkah 2: Klik Tema pada bagian kiri lalu pilih tema yang diinginkan



Langkah 3: Klik Tambahkan Tema pada bagian pojok kanan dan tunggu prosesnya.



Setelah prosesnya selesai, maka browser anda akan secara otomatis berubah tampilannya. 

Baca juga: Cara Membuka Instagram di Desktop Seperti di HP

Demikian cara mengubah tampilan chrome menjadi keren yang dapat kami bagikan, semoga bermanfaat bagi kita semua. Terimakasih. 

Joko Prasetyo
Joko Prasetyo Pendiri dan Admin pikirankristen.com

Posting Komentar untuk "Cara Mengubah Tampilan Chrome Jadi Keren"